PeristiwaSamarindaTerkiniPenemuan Bayi di Semak-semak, Tersangka Utama Belum Bisa Diinterogasi redaksi Kamis, 22 Februari 2024Samarinda – Kapolsek Samarinda Seberang, Kompol Bitab Riyani, mengungkapkan bahwa tersangka utama dalam kasus penelantaran bayi di Kota Samarinda, NR, belum bisa diinterogasi secara langsung.